Postingan

Setelah Sekian Lamanya Istri Presiden Korut Kim Jong-un Kembali Terlihat di Publik Setelah 5 Bulan Menghilang

Pyongyang -  Ri Sol Ju, istri pemimpin Korea Utara Kim Jong-un, tampil kembali di depan publik pada Rabu setelah hampir lima bulan tidak terlihat. Menurut kantor berita KCNA, Kim dan Ri menghadiri pertunjukan seni di Mansudae Art Theater di ibu kota Pyongyang untuk merayakan Tahun Baru Imlek. Ri terakhir kali terlihat di depan publik pada 9 September ketika menemani suaminya mengunjungi Istana Matahari Kumsusan, tempat bersemayam mendiang ayah dan kakek Kim, dalam peringatan berdirinya negara itu. "Ketika (Kim) muncul di auditorium teater itu bersama istrinya, Ri Sol Ju, yang disambut dengan alunan musik, penonton segera berdiri sambil meneriakkan 'Hore!'" kata KCNA, seperti dilansir Antara mengutip Reuters, Rabu (2/2). Kantor berita resmi Korut itu menambahkan, pasangan itu naik ke atas panggung usai pertunjukan untuk menyalami para artis dan berfoto dengan mereka. Ri pernah menjadi sorotan internasional karena dia sering menemani Kim dalam acara-acara sosial, bisni

Kisah Sejarah Kekristenan Dan Sosok Sarma di Tanah Banten

Jakarta - Tanah Banten memiliki sejarah terkait penyebaran agama Kristen yang cukup berpengaruh di Tatar Sunda. Perkembangan tersebut didukung para missionaris lokal, seperti sosok Sarma dan keluarga. Sarma dikenal sebagai warga asli Desa Cikuya, Kecamatan Solear, Kabupaten Tangerang yang bekerja sebagai mandor perkebunan. Ia bersama warga lain bernama Minggu, dibaptis oleh seorang missionaris Belanda sekaligus pendeta dari Batavia di tahun 1855. Dalam upayanya menyebarkan agama, Sarma dibantu oleh para keturunan dan mantunya. Sayangnya, walau memiliki upaya yang kuat, misi "gospel"- nya tak berjalan mulus. Hasilnya, menyisakan komunitas yang terpencar bernama Kristen Cikuya. Melansir buku Misionarisme di Banten karya Mufti Ali, berikut sepenggal kisah sejarah penyebaran agama Kristen di Banten. Sarma dan Peneluran Ajaran Kristen di Keluarga Mengacu pada penelitian yang dilakukan oleh Claude Guillot (2008 ), penyebaran agama Kristen di Banten dimulai setelah B

Mengenal Sosok Kosasih Kartadiredja, Wasit Yang Mendapatkan Julukan Sebagai King Kobra Dilapangan Hijau

Jakarta - Nama besar Kosasih Kartadiredja mungkin belum banyak dikenal oleh para pecinta sepak bola di Indonesia Meski demikian, prestasinya amat mentereng. Ia dikenal sebagai wasit yang disegani di setiap pertandingan. Bahkan Kosasih tak segan-segan mengeluarkan kebijakan saat para pemain melanggar aturan yang telah ditetapkan di lapangan. Saking tegasnya, pria asal Subangjaya, Cikole, Kota Sukabumi, Jawa Barat itu sempat dijuluki "The King Cobra" di lapangan hijau oleh salah satu surat kabar Singapura, bernama The Straits Times. Dilansir dari berbagai sumber pada Jumat (17/12) berikut ulasan sosok Kosasih Kartadiredja yang melegenda. Menjadi Wasit Berlisensi FIFA Pertama Indonesia Dilansir dari laman revolusimental.go.id, ia sempat mengawali karir sebagai salah satu pemain sepak bola di klub local bernama PERSSI Sukabumi tahun 1950 - 1955. Sayangnya, karena permainannya tidak berkembang, ia pun diberhentikan dan justru diarahkan sang pelatih untuk menja

Mengetahui 5 Kisah Sejarah Cinta Pada Kaum Bangsawan Dari Berbagai Kerajaan

Jakarta - Apa yang dibayangkan ketika mendengar sejarah kisah cinta dari orang-orang terpandang pada masa lampau? Apakah tidak terlepas dari pernikahan untuk memperkuat aliansi politik dan kerajaan? Rela meninggalkan kedudukan yang tinggi demi orang yang dicintai? Atau perselingkuhan yang menyakitkan? Ya, semua itu bisa saja terjadi. Kami merangkum 5 sejarah kisah cinta pada kaum bangsawan di berbagai kerajaan sebagai berikut. Madame de Maintenon merebut Louis XIV dan menjadi istri rahasianya Tahun 1669, Francoise Scarron, seorang janda, pertama kali datang ke istana Versailles atas perintah temannya. Ia dimaksudkan untuk bertindak sebagai pengasuh bagi anak-anak dari de Maintenon dan Raja. Singkat cerita, Louis tergoda oleh Francoise. Pada tahun 1675, Francoise telah menjadi Marquise de Maintenon dan menggantikan de Montespan sebagai selir. Hingga pada tahun 1683, de Maintenon menjadi istri rahasia Louis setelah kematian Ratu Maria Theresa. Kematian tragis Marie DuPlessis

Mengetahui Kisah Sejarah Patani di Wilayah Thailand Yang Dihuni Oleh Umat Muslim

Jakarta - Patani adalah suatu kawasan di bagian selatan Siam (sekarang Thailand) dan bersempadan dengan wilayah Kelantan, Malaysia. Pada sejarah masa dahulu ada sebuah kerajaan Melayu yang memiliki pelabuhan serta ramai perdagangannya. Sebagai sebuah kerajaan, wilayah Patani mempunyai suatu sumber sejarah yang dinamakan Hikayat Patani. A. Teeuw seorang ahli sastra Melayu banyak mengkaji hikayat ini. Menurutnya, fading sedikit ada tiga naskah Hikayat Patani. Naskah pertama, sebut saja naskah versi A disalin oleh seorang Munsyi Abdullah di Singapura pada tahun 1839 Masehi untuk tuan North dan sekarang tersimpan di sebuah perpustakaan di kota Washington D.C. Kemudian naskah kedua yaitu naskah versi B didapat oleh W.W. Skeat pada tahun 1899 saat dirinya tinggal di Patani. Kini, naskah tersebut tersimpan di Universitas Oxford. Sementara itu naskah yang ketiga berasal dari seorang pegawai Thai yang tinggal di Songkhla. Naskah ini dipercaya dari istana Islam yang telah disalin

Mengetahui Kisah Sejarah The Observer, Didirikan Pada 4 desember 1791

Jakarta - Dikenal sebagai surat kabar Minggu tertua di dunia, sejarah Observer amat bergejolak. Koran ini didirikan pada 4 Desember 1791 oleh WS Bourne dengan premis sederhana. Dia berpandangan bahwa "pendirian surat kabar hari Minggu akan memberinya keberuntungan yang cepat". Tapi, dilansir Guardian, hanya dalam waktu tiga tahun, Bourne menemukan dirinya terlilit utang sebesar 1.600 poundsterling. Meskipun edisi awal iklan surat kabar tersebut memproklamirkan diri sebagai media yang "Tidak Bias oleh Prasangka - Tidak Dipengaruhi oleh Partai - Yang Prinsipnya adalah Kemerdekaan", Bourne berusaha mengurangi kerugiannya dan menjualnya kepada pemerintah. Tapi mereka menolak. Namun di tahun-tahun pertama, Onlooker menjadi lembaran gosip yang tidak senonoh sekaligus korab propaganda pemerintah. Segalanya berbalik. Pada abad kesembilan belas, karakter surat kabar itu berubah dan mencerminkan "moralitas yang lebih sadar". Di tahun-tahun mendatang, Ob

Mengetahui Keberadaan Kerjaan Galuh Purba di Wilayah Pulau Jawa

Jakarta - Gunung Slamet merupakan gunung tertinggi kedua di Pulau Jawa. Keberadaannya menyisakan banyak misteri terpendam yang belum terungkap hingga sekarang. Di antaranya adalah keberadaan Kerajaan Galuh Purba Berdasarkan catatan sejarawan Belanda, Van der Meulen, pada abad pertama Masehi terbentuklah Kerajaan Galuh Purba di Gunung Slamet. Menurutnya, inilah kerajaan pertama dan terbesar di wilayah Jawa Tengah. Para pendiri kerajaan itu merupakan para pendatang dari Kutai, Kalimantan Timur, sebelum munculnya Kerajaan Kutai Kartanegara. Para pendatang itu pertama kali mendarat di Pulau Jawa melalui Cirebon. Selanjutnya, mereka kemudian masuk ke pedalaman dan berpencar. Sebagian di antara mereka menghuni kawasan di antaranya lereng Gunung Ciremai, Gunung Slamet, dan lembah Sungai Serayu. Mereka yang menetap di Gunung Ciremai mengembangkan peradaban Sunda, sedangkan mereka yang menetap di Gunung Slamet mendirikan Kerajaan Galuh Purba Dari kerajaan inilah, raja-raja di